Sebanyak 6 item atau buku ditemukan

ASESMEN TEKNIK TES DAN NON TES

Buku ini ditulis berdasarkan pengalaman penulis sebagai dosen pembimbing PPL/Magang pada mahasiswa BK. Sekulitan-kesuliran yang sering kali mereka hadapi yaitu minimnya buku mengenai asesemen dalam BK. Maka dari itu bahan ajar ini diharapkan menambah pengetahuan untuk mahasiswa dan dosen-dosen di lingkungan UM palangkaraya

Buku ini ditulis berdasarkan pengalaman penulis sebagai dosen pembimbing PPL/Magang pada mahasiswa BK. Sekulitan-kesuliran yang sering kali mereka hadapi yaitu minimnya buku mengenai asesemen dalam BK. Maka dari itu bahan ajar ini ...

POST-REFORMASI MEREKONSTRUKSI SEMANGAT PANCASILA DAN REFORMASI BERBASIS ONLINE

Buku ini merupakan paham baru yang bernama post-reformasi dimana penulis menemukan ide orisinal tentang penguatan nilai-nilai Pancasila dan Reformasi. Buku ini menjadi dasar peningkatan SDM di indonesia berbasiskan Pancasila dan menawarkan konsep integrasi online sesuai dengan tuntutan Revolusi Industri 4.0. Buku ini dapat menjadi acuan referensi pemerintah dan rakyat Indonesia mengatasi masalah pengangguran, kemiskinan, korupsi , perekonomian, hukum, dan lain-lain.

Buku ini merupakan paham baru yang bernama post-reformasi dimana penulis menemukan ide orisinal tentang penguatan nilai-nilai Pancasila dan Reformasi.

IMPLEMENTASI ETIKA ISLAM DALAM DUNIA BISNIS

Buku ini ditujukan untuk kalangan akademisi yang interes terhadap kajian etika islam dalam dunia bisnis Buku ini diharapkan dapat memberikan sumbangan terhadap keilmuan di bidang etika dunia bisnis, buku ini dirancang dengan sistematika kajian teoritis dan disadur dari berbagai hasil penelitian, buku dan jurnal sehingga memudahkan khalayak keilmuan dan masyarakat di Indonesia yang membaca buku ini.

Buku ini ditujukan untuk kalangan akademisi yang interes terhadap kajian etika islam dalam dunia bisnis Buku ini diharapkan dapat memberikan sumbangan terhadap keilmuan di bidang etika dunia bisnis, buku ini dirancang dengan sistematika ...

ANALISIS NERACA DAN LAPORAN REALISASI ANGGARAN PEMERINTAH DAERAH

Buku ini berisi tentang manfaat laporan keuangan, pemerintah daerah, analisis aset, analisis kewajiban dan ekuitas, analisis pendapatan laporan, realisasi anggaran dan analisis belanja. untuk materi yang berkaitan dengan analisis, buku ini memberikan pembahasan yang detail, sehingga mampu dipahami, baik untuk proses penyelesaian maupun makna untuk hasil yang di peroleh.

Namun bagi pengguna laporan keuangan, rasio kas yang tinggi lebih baik dari
pada rasio kas yang rendah, karena dengan rasio kas yang tinggi berarti
pemerintah daerah cenderung lebih dapat memenuhi kewajiban yang jatuh
tempo ...

BAHAN PRAKTIKUM AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA

Buku ini merupakan himpunan bahan penunjang untuk praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa. Sudah hampir satu dasawarsa materi ini dipakai untuk menunjang pengajaran Praktik Akuntansi Jasa. Mempertimbangkan dari berbagai kepentingan terutama tiadanya bahan yang relevan dan tersedia untuk mendukung pengajaran Praktikum Akuntansi Jasa, maka buku ini diupdate dan diterbitkan kembali.

Buku ini merupakan himpunan bahan penunjang untuk praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa.