Auditing 1: Dasar-dasar Pemeriksaan Akuntansi

Buku ini secara keseluruhan membahas tentang standar audit; laporan audit; tingkatan dan keputusan mengenai materialitas; tanggung jawab manajemen; tanggung jawab auditor dalam menemukan salah saji yang material dan menemukan tindakan ilegal; asersi manajemen; tujuan audit atas transaksi, saldo, penyajian dan pengungkapan; jenis bukti audit; dokumentasi audit; perencanaan audit; prosedur analitis; dan diakhiri dengan audit atas pengendalian internal. -PrenadaMedia-

Lektor Kepala untuk mata kuliah Pengantar Akuntansi dan Akuntansi Keuangan
Menengah. Buku akuntansi yang pernah ditulis dan dipublikasikan secara
nasional (masih aktif) adalah: 1. Akuntansi Perusahaan Jasa dan Dagang. 2.
Ilustrasi ...