Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia

Pembahasan dalam buku ini meliputi Perspektif Dan Konsep Manajemen Sumber Daya Manusia, Perencanaan Sumber Daya Manusia (SDM), Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM), Analisis Jabatan, Seleksi, Manajemen Kinerja, Manajemen Pelatihan, Disiplin Kerja, Produktivitas Kerja, Manajemen Sumber Daya Manusia Pada Perusahaan Berbasis Digital, Kepuasan Kerja dan Motivasi Kerja.

Penulis adalah dosen tetap pada Program Studi Teknik Industri Fakultas Teknik, Universitas Jenderal Soedirman. Menyelesaikan pendidikan S1 pada Jurusan Teknik Industri di Universitas Trunojoyo dan melanjutkan S2 pada Jurusan Teknik ...