Sebanyak 884 item atau buku ditemukan

Statistika Penelitian Pendidikan: Analisis Perhitungan Matematis dan Aplikasi SPSS

secara ilmu, statistik diartikan sebagai ilmu pengetahuan yang mempelajari dan mengembangkan prinsip-prinsip, metode, dan prosedur yang perlu ditempuh dalam rangka pengumpulan data, penyusunan data, penyajian data, dan penganalisisan data. Karenanya statistik sangat dibutuhkan dalam dunia pendidikan baik dalam kepentingan pembelajaran ataupun penelitian. Data tidak akan dapat memberikan makna seandainya data itu tidak dianalisis dengan baik. Untuk analisis data yang bersifat kuantitatif maka memerlukan alat analisis yakni analisis statistik. Buku statistik untuk kepentingan pendidikan secara umum sudah banyak ditulis oleh para penulisnya, namun sulit ditemukan buku yang memaparkan teori-teori dan memberikan contoh-contoh dalam bidang ilmu pendidikan luar sekolah/pendidikan nonformal/pendidikan masyarakat. Penerbitan buku ini dimaksudkan untuk membantu para peneliti atau calon peneliti, praktisi dan mahasiswa yang bergerak dalam pendidikan luar sekolah/pendidikan nonformal/pendidikan masyarakat dalam menganalisis data data kuantitatif sesuai keperluan. Buku persembahan penerbit PrenadaMediaGroup Kencana

secara ilmu, statistik diartikan sebagai ilmu pengetahuan yang mempelajari dan mengembangkan prinsip-prinsip, metode, dan prosedur yang perlu ditempuh dalam rangka pengumpulan data, penyusunan data, penyajian data, dan penganalisisan data.

STATISTIKA PENDIDIKAN (KONSEP DATA DAN PELUANG)

Buku ajar ini memiliki beberapa perbedaan dibanding buku ajar statistika lainnya yang berbahasa Indonesia. Pertama, buku ini memiliki ruang lingkup dari konsep statistika hingga macam-macam data dan probabilitas yang terbagi menjadi dua belas bab. Bab tersebut dimulai dari statistika deskriptif, konsep dan macam-macam data, dan probabilitas. Kedua, penyajian dalam buku ini ringkas dan jelas. Dibandingkan dengan lingkup materinya, buku ini tergolong tipis, jelas dan lugas. Hal ini dapat dilihat dari hal-hal penting yang ada di dalam buku ini, seperti teori dasar statistika dan penggunaannya. Teori tersebut diharapkan cukup membekali pembaca khususnya pemula untuk memahami dan menyelesaikan persoalan-persoalan statistika dalam kehidupan sehari-hari dengan benar. Ketiga, dalam bab terakhir dalam buku ini adalah hal yang paling membedakan dari semua buku ajar statistika yang berbahasa Indonesia, yaitu adalah materi tentang Statistika Al-Qur’an. Materi buku ini merupakan pengembangan naskah kuliah statistika pendidikan yang penulis sampaikan di Institut Agama Islam Negeri Madura. Pada umumnya, materi ini dapat diikuti dan diselesaikan dalam satu semester sebagai bekal pengetahuan mengenai konsep data dan peluang atau probabilitas. Dalam aplikasinya juga terdapat perhitungan dasar atau kalkulus statistika. Diharapkan hal ini tidak merepotkan dan menjadi mudah dalam penerapannya, karena para pembaca tidak lupa untuk memanfaatkan kalkulasi.

Buku ajar ini memiliki beberapa perbedaan dibanding buku ajar statistika lainnya yang berbahasa Indonesia.

Educational Psychology Myeducationlab + Enhanced Pearson Etext Access Card

Theory and Practice

NOTE: Before purchasing, check with your instructor to ensure you select the correct ISBN. Several versions of Pearson's MyLab products exist for each title, and registrations are not transferable. To register for and use Pearson's MyLab products, you will also need a Course ID, which your instructor will provide. Used books, rentals, and purchases made outside of Pearson If purchasing or renting from companies other than Pearson, the access codes for Pearson's MyLab products may not be included, may be incorrect, or may be previously redeemed. Check with the seller before completing your purchase. For Introduction to Educational Psychology courses. This access code card provides access to MyLab(TM) Education with Enhanced Pearson eText. The intellectual grounding and practical strategies tomorrow's teachers need to be effective instructors. Educational Psychology: Theory and Practice offers complete, up-to-date information that is presented in readable, practical ways and illustrated with engaging examples and case studies. Embedded videos and interactive activities in the Enhanced Pearson eText in MyLab Education further illustrate key concepts and facilitate application. The text makes the connection between theory and practice explicit, helping students transfer what they learn to their own teaching. The Twelfth Edition reflects ongoing changes in our learning sciences that continue to transform educational psychology and teaching, incorporating new research and practical applications of many contemporary topics. Personalize learning with MyLab Education Pearson MyLab Education is an online homework, tutorial, and assessment program designed to work with the text to engage students and improve results. Within its structured environment, students see key concepts demonstrated through real classroom video footage, practice what they learn, test their understanding, and receive feedback to guide their learning and ensure they master key learning outcomes.

The text makes the connection between theory and practice explicit, helping students transfer what they learn to their own teaching.

Proven Programs in Education: Classroom Management and Assessment

Evidence-based best practices that improve classroom environments and assessment techniques! If your goal is a smoother-running, participatory classroom and improved student achievement, you’ll find essential best practices in this new resource. Robert Slavin, Professor and Chairman of the Success for All Foundation, has gathered insights and findings from more than 25 leading education researchers, presented in succinct chapters focused on key aspects of teaching and classroom management practice. Readers will find: Strategies for assessment that address use of formative approaches, adaptation for differentiation and the Common Core, and more Proven techniques for classroom management, including immediate positive steps that teachers can take User-friendly content supported by quick-read charts and graphs

Evidence-based best practices that improve classroom environments and assessment techniques!

Measurement and Evaluation in Psychology and Education

Pearson New International Edition

In this classic introduction to educational and psychological measurement, Thorndike and Thorndike-Christ provide all of the pertinent information future professionals need to know in order to develop the skills to use test information wisely. Incorporating standard measurement concepts as they apply to both educational and psychological assessments, the new eighth edition continues to provide a technically rigorous treatment of the core issues in measurement in an easy-to-read, easy-to-understand presentation. In preparing students to become independent users of test information, it describes problems in measurement, explains how these problems are approached and solved, surveys a broad range of sources, and provides guidance in how to find, evaluate, and use information about specific tests. The new eighth edition of Measurement and Evaluation in Psychology and Education includes increased coverage of No Child Left Behind, extended coverage of the role of ethics in tests, and a new chapter on advanced topics in testing. Part Two of the book has been reorganized to clarify concepts and the book as a whole has been streamlined and updated to include the most current research and testing information. Intended for use in undergraduate or graduate level introductory courses in psychological and educational measurement, Measurement and Evaluation in Psychology and Education focuses on basic issues in measurement provides a general overview that is not overly specialized.

The new eighth edition of Measurement and Evaluation in Psychology and Education includes increased coverage of No Child Left Behind, extended coverage of the role of ethics in tests, and a new chapter on advanced topics in testing.

BUKU AJAR PENGENDALIAN DAN PENJAMINAN MUTU

Alhamdulillah, segala puji dan syukur tercurahkan kepada Allah SWT atas tersusunnya buku yang berjudul Buku Ajar Pengendalian dan Penjaminnan Mutu. Penyusunan buku ini ditujukan untuk memberikan referensi secara mendalam di bidang manajemen kualitas produk dan contoh penerapannya. Materi dalam buku ini secara garis besar berisi tentang cara mengendalikan kecacatan yang terjadi di perusahaan sehingga dapat memperkecil tingkat cacat itu dengan cara yang mudah dan efektif untuk diterapkan bagi orang awam dengan menggunakan manajeman kualitas yang berisikan metodemetode yang sederhana untuk memperbaiki, mengendalikan, menjaga, dan meningkatkan kualitas yang sesuai dengan harapan. Semoga buku ajar ini dapat bermanfaat. Aamiin.

... mutu (Rp/tahun) R = Jumlah produksi selama periode (kg/tahun) = Biaya pengetesan (Rp/tahun) = Jumlah ikan rusak selama periode (kg/tahun) o q Biaya jaminan mutu (quality assurance cost) QAC = c ∙ q 3.6 Keterangan: QAC = Total biaya jaminan ...

KEGIATAN PEMBELAJARAN DI SEKOLAH: Kumpulan Opini Luaran PLP I FKIP Universitas Muhammadiyah Bangka Belitung

Pemerintah telah berupaya melakukan agar pembelajaran tetap berjalan baik dirumah maupun di sekolah.Namun, tetap memprioritaskan Kesehatan dan keselamatan peserta didik, pendidik, tenaga Pendidikan, keluarga dan masyarakat secara umum.Salah satu kebijakan pemerintah yang telah dikeluarkannya adalah menyesuaikan kegiatan pembelajaran di era pandemic.Selain itu juga sekolah diberik fleksibelitas untuk memilih kurikulum sesuai kebutuhan pembelajaran masa pandemi.Walaupun beberapa kebijakan sudah dikeluarkan tetap saja beberapa dampak terus bermunculan khususnya ditingkat sekolah dasar.

Pemerintah telah berupaya melakukan agar pembelajaran tetap berjalan baik dirumah maupun di sekolah.Namun, tetap memprioritaskan Kesehatan dan keselamatan peserta didik, pendidik, tenaga Pendidikan, keluarga dan masyarakat secara umum.Salah ...

KARAKTERISTIK PESERTA DIDIK: Kumpulan Opini Luaran PLP I FKIP Universitas Muhammadiyah Bangka Belitung

Anak-anak pada saat ini khususnya sekolah dasar merupakan masa kritis bagi pembentukan karakter seseorang. Penanaman moralitas pada anak usia dini melalui pendidikan karakter merupakan kunci utama dalam membangun sebuah negara. Penyebabnya adalah kebanyakan anak masa sekarang lebih bandel atau susah diatur yang membikin orang tua mengelus dada, misalnya siswa SD berani memukul gurunya dan orang tuanya, berkelahi dengan temannya,dan perilaku buruk lainnya