Sebanyak 39 item atau buku ditemukan

Pengembangan Pembelajaran IPS SD

Pengembangan Pembelajaran IPS SD Penulis : Nimas Puspitasari, M.Pd Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-281-914-6 Terbit : Oktober 2020 www.gueppedia.com Sinopsis : Pembelajaran IPS di Sekolah Dasar pada dasarnya dimaksudkan untuk pengembangan pengetahuan, sikap, nilai-moral, dan keterampilan siswa agar menjadi manusia dan warga negara yang baik, seperti yang diharapkan oleh dirinya, orangtua, masyarakat, dan agama. Dengan demikian, pembelajaran IPS semestinya diarahkan pada upaya pengembangan iklim yang kondusif bagi siswa untuk belajar sekaligus melatih pengetahuan, sikap, nilai dan keterampilannya selama pembelajaran. Seorang guru perlu melakukan pengembangan dalam pelaksanaan pembelajaran, baik dalam penggunaan metode, pendekatan, strategi, metode pembelajaran sesuai dengan karakteristik siswanya. Beberapa contoh model ataupun metode pembelajaran yang dapat diterapkan dalam pelajaran IPS di SD antara lain, metode simulasi, Model Pembelajaran Berbasis Masalah, Contextual Teaching And Learning (CTL), Pembelajaran Kontruktivisme, Model Pembelajaran Inkuiri, model pembelajaran Kooperatif, Selain itu penggunaan media pembelajaran juga sangat mendukung dalam mempermudah siswa memahami materi yang disampaikan. Dalam mengembangkan pembelajaran IPS harus memepertimbangkan beberapa hal, seperti karakteristik siswa, materi, kondisi lingkungan, fasilitas (sarana dan prasarana) sehingga pengembangan pembelajaran IPS dapat mencapai tujuannya dengan maksimal. www.guepedia.com Email : guepedia@gmail.com WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

Pengembangan Pembelajaran IPS SD Penulis : Nimas Puspitasari, M.Pd Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-281-914-6 Terbit : Oktober 2020 www.gueppedia.com Sinopsis : Pembelajaran IPS di Sekolah Dasar pada dasarnya dimaksudkan untuk ...

PENGEMBANGAN MORAL DAN KARAKTER DI SEKOLAH DASAR

PENGEMBANGAN MORAL DAN KARAKTER DI SEKOLAH DASAR PENULIS: Muhammad Fajri ISBN: 978-623-7208-64-8 Penerbit : Guepedia Publisher Ukuran : 14 x 21 cm Tebal : 101 halaman Sinopsis: Upaya mengembalikan marwah pendidikan sebagai proses mendidik seseorang untuk menjadi dewasa terus dilakukan. Langkah-langkah baik secara praksis maupun kebijakan terus dikembangkan. Hal tersebutlah yang membuat moral dan karakter menjadi penting untuk dioptimalkan pada rangkaian proses pendidikan di satuan pendidikan khususnya pada jenjang sekolah dasar. Buku ini membahas tentang pentingnya moral dan karakter dikembangkan untuk membentuk karakter yang kuat dan moral yang baik pada siswa. Tantangan dan perkembangan zaman ke depan akan sangatlah mempengaruhi proses kehidupan mereka kelak. Oleh karenanya, mereka perlu dibekali berbagai pengalaman belajar yang optimal sebagai usaha pengembangan moral dan karakter yang baik. Dengan adanya moral yang baik dan karakter yang kuat maka siswa-siswa tersebut nantinya tidak akan terpengaruh oleh berbagai paparan globalisasi yang berdampak negatif dan rgresif. Mereka akan dapat memilih dan memilah apa yang akan diambilnya dan mana yang harus ditolaknya secara tegas. Email : guepedia@gmail•com WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

PENGEMBANGAN MORAL DAN KARAKTER DI SEKOLAH DASAR PENULIS: Muhammad Fajri ISBN: 978-623-7208-64-8 Penerbit : Guepedia Publisher Ukuran : 14 x 21 cm Tebal : 101 halaman Sinopsis: Upaya mengembalikan marwah pendidikan sebagai proses mendidik ...

Cara Taklukkan Bahasa Inggris Ala Roni

Cara Taklukkan Bahasa Inggris Ala Roni Penulis : Falahudda R Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-6410-99-8 Terbit : Juli 2021 www.guepedia.com Sinopsis : Apakah kalian termasuk orang-orang yang frustasi dalam mempelajari Bahasa Inggris? Apakah kalian sudah belajar berbagai cara tapi masih tidak bisa Bahasa Inggris? Apakah kalian merasa sebal dan eneg dengan mahkluk yang namanya Bahasa Inggris? Hehehe. Tenang saja. Di buku kecil ini saya akan menjelaskan cara saya menaklukkan Bahasa Inggris ala saya sendiri secara terperinci. Saya dulu juga termasuk orang yang tidak suka dengan Bahasa Inggris. Akan tetapi entah kenapa pada suatu masa saya jadi kepincut dengan yang namanya Bahasa Inggris ini. HEHEHE. Hingga saya sadar saya harus mempelajari Bahasa Inggris ini secara mendalam. Dan sayapun masuk kuliah dengan mengambil jurusan Bahasa Inggris. Di sana saya belajar baik lewat kursus baik offline maupun online. Saya pun bertemu beberapa guru online dan channel online yang membuat saya semakin cinta dengan Bahasa Inggris. Saya juga belajar kepada dosen saya yang membuka kursus Bahasa Inggris di sana. Dan saya juga punya keinginan suatu saat bisa membuka lembaga kursus sendiri nantinya. HEHEHE Buku yang saya tulis mengenai pengalaman saya dalam mempelajari Bahasa Inggris ala saya sendiri.Cocok untuk anda yang masih muak dan kesal dengan pengajaran Bahasa Inggris yang gitu-gitu saja. Kalau anda ingin seperti saya. Baca buku ini dan praktekkan. www.guepedia.com Email : guepedia@gmail.com WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

Cara Taklukkan Bahasa Inggris Ala Roni Penulis : Falahudda R Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-6410-99-8 Terbit : Juli 2021 www.guepedia.com Sinopsis : Apakah kalian termasuk orang-orang yang frustasi dalam mempelajari Bahasa Inggris?

Pengaturan Pidana Mati di Dalam Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) Dalam Perspektif Hak Asasi M

Pengaturan Pidana Mati di Dalam Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) Dalam Perspektif Hak Asasi Manusia Penulis : Warsiman Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-5525-20-4 QRCBN : 62-39-5347-5 Terbit : September 2021 www.guepedia.com Sinopsis : Assalamu’alaikum wr. wb. Akhirnya, penulis bisa balik lagi dengan karya terbaru, dengan menerbitkan buku dengan judul Pengaturan Pidana Mati didalam Kitab Undang-Undang Hukum Pidana Dalam Perspektif Hak Asasi Manusia. Penulis yang lahir di Aek Ledong Kecamatan Aek Kua Kabubaten Labuhan Batu Utara pada tanggal 09 Agustus 1963 dengan riwayat pendidikan menamatkan Sekolah Dasar di Kecamatan Aek Natas Labuhan Batu, kemudian melanjut ke Sekolah Menengah Pertama (SMP) Taman Siswa Kisaran dan menamatkan SMA Negeri 1 Kisaran kemudian melanjut ke Perguruan Tinggi Universitas Sumatera Utara (USU) pada Fakultas Hukum. Dan sekarang penulis sebagai Dosen di Fakultas Hukum Universitas Al-Azhar. Semoga dengan terbitnya buku ini dapat menambah literatur dan menjadi bahan Ajar bagi mahasiswa. www.guepedia.com Email : guepedia@gmail.com WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

Pengaturan Pidana Mati di Dalam Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) Dalam Perspektif Hak Asasi Manusia Penulis : Warsiman Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-5525-20-4 QRCBN : 62-39-5347-5 Terbit : September 2021 www.guepedia.com ...

Bantuan Hukum Konsep dan Praktiknya Dalam Tata Hukum Indonesia

Bantuan Hukum Konsep dan Praktiknya Dalam Tata Hukum Indonesia Penulis : Pradikta Andi Alvat S.H., M.H. Ukuran : 14 x 21 cm No. QRCBN :62-39-7173-056 Terbit : Juni 2022 www.guepedia.com Sinopsis : Indonesia adalah negara hukum sebagaimana ditegaskan dalam ketentuan Pasal 1 ayat (3) UUD NRI Tahun 1945. Konsekuensi logis sebagai sebuah negara hukum menuntut adanya pemenuhan dan jaminan terhadap perlindungan hak asasi manusia baik secara substansi maupun praktik maupun hak untuk memperoleh akses terhadap keadilan demi tegaknya supremasi hukum yang berbasis pada nilai keadilan, kemanfaatan, dan kepastian hukum. Di sinilah urgensi hadirnya bantuan hukum menjadi krusial dalam sebuah negara hukum. Bantuan hukum merupakan sarana perlindungan hak asasi manusia atau hak-hak hukum seseorang dalam suatu proses peradilan sekaligus sarana untuk memperolah akses keadilan. Meskipun tidak disebut secara eksplisit dalam konstitusi, namun tidak bisa diingkari, jika tanpa bantuan hukum mustahil terwujud equality before the law dan due procces of law dalam sebuah sistem peradilan maupun viabilitas negara hukum. www.guepedia.com Email : guepedia@gmail.com WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

Bantuan Hukum Konsep dan Praktiknya Dalam Tata Hukum Indonesia Penulis : Pradikta Andi Alvat S.H., M.H. Ukuran : 14 x 21 cm No. QRCBN :62-39-7173-056 Terbit : Juni 2022 www.guepedia.com Sinopsis : Indonesia adalah negara hukum sebagaimana ...

MENGENAL HUKUM PAJAK DAN HUKUM ACARA PAJAK DI INDONESIA ( Panduan Hukum Menghadapi Pajak dan Sengke

MENGENAL HUKUM PAJAK DAN HUKUM ACARA PAJAK DI INDONESIA ( Panduan Hukum Menghadapi Pajak dan Sengke PENULIS: Syahrul Mustofa,S.H.,M.H dan Ady Supryadi, S.H.,M.H Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-251-993-0 Terbit : Juni 2020 www.guepedia.com Sinopsis: Buku ini membahas hukum pajak dari persfektif hukum pajak materiil dan formil, serta model penyelesaian sengketa pajak melalui peradilan administrasi, peradilan pajak dan Mahkamah Agung. Sehingga dapat menjadi panduan dasar untuk memahami pajak, hukum pajak serta penyelesaian sengketa pajak (hukum acara pajak). Untuk itu, layak untuk dibaca, terutma bagi kalangan akademisi dan praktisi hukum, fiscus, pengusaha, Wajib Pajak dan pihak-pihak terkait lainnya. www.guepedia.com Email : guepedia@gmail.com WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

MENGENAL HUKUM PAJAK DAN HUKUM ACARA PAJAK DI INDONESIA ( Panduan Hukum Menghadapi Pajak dan Sengke PENULIS: Syahrul Mustofa,S.H.,M.H dan Ady Supryadi, S.H.,M.H Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-251-993-0 Terbit : Juni 2020 www.guepedia ...

Seri Manajemen Perpajakan : PENEGAKAN HUKUM PAJAK

Seri Manajemen Perpajakan : PENEGAKAN HUKUM PAJAK PENULIS: widyarti kusumowardhani Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-281-071-6 Terbit : Mei 2020 www.guepedia.com Sinopsis: Buku ini merupakan buku yang mana disusun dengan berdasarkan pandangan serta pemikiran dari beberapa peneliti serta pakar dalam bidang ilmu Perpajakan. Tujuan pembuatan buku ini adalah agar membantu mereka yang ingin tahu bagaimana seluk beluk dari perpajakan di Indonesia. Secara umum dapat dipakai kalangan akademik maupun praktisi perpajakan berbagai teknik perpajakan dijelaskan dalam buku membantu para mahasiswa untuk mengenal perpajakan. Buku ini untuk semua kalangan sehingga sangat dianjurkan pembaca merupakan orang-orang yang akan mempelajari perpajakan. Buku ini menjelaskan langkah-langkah serta metode yang nantinya akan ditempuh. www.guepedia.com Email : guepedia@gmail.com WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

Seri Manajemen Perpajakan : PENEGAKAN HUKUM PAJAK PENULIS: widyarti kusumowardhani Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-281-071-6 Terbit : Mei 2020 www.guepedia.com Sinopsis: Buku ini merupakan buku yang mana disusun dengan berdasarkan ...

Seri Manajemen Perpajakan : MENGENAL HUKUM PAJAK

Seri Manajemen Perpajakan : MENGENAL HUKUM PAJAK PENULIS: widyarti kusumowardhani Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-281-071-6 Terbit : Mei 2020 www.guepedia.com Sinopsis: Buku ini merupakan buku yang mana disusun dengan berdasarkan pandangan serta pemikiran dari beberapa peneliti serta pakar dalam bidang ilmu perpajakan. Tujuan pembuatan buku ini adalah agar membantu mereka yang ingin tahu bagaimana seluk beluk dari perpajakan. Secara umum dapat dipakai masyarakat umum berbagai teknik dijelaskan dalam buku membantu para mahasiswa untuk memahami perpajakan. Buku ini untuk semua kalangan sehingga sangat dianjurkan pembaca merupakan orang-orang yang akan mempelajari perpajakan. Buku ini menjelaskan langkah-langkah serta metode yang nantinya akan ditempuh. www.guepedia.com Email : guepedia@gmail.com WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

Seri Manajemen Perpajakan : MENGENAL HUKUM PAJAK PENULIS: widyarti kusumowardhani Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-281-071-6 Terbit : Mei 2020 www.guepedia.com Sinopsis: Buku ini merupakan buku yang mana disusun dengan berdasarkan ...

PAYUNG HUKUM KARYA TEKNOLOGI

PAYUNG HUKUM KARYA TEKNOLOGI Penulis : Abraham Kristianto,ST Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-407-196-2 Terbit : February 2022 www.guepedia.com Sinopsis : Buku ini berjudul Payung Hukum Karya Teknologi adalah merupakan sebuah buku yang berkisah tentang sebuah permasalahan perlindungan hukum terhadap karya teknologi. Undang-undang apa sajakah yang bisa dipergunakan sebagai pelindung sebuah karya khususnya karya Teknologi. Karya teknologi yang sudah sepastinya diciptakan dengan menggunakan sebuah teknologi saat ini banyak bermunculan dan dapat dinikmati oleh kita semua, secara bersama-sama dan cepat tersampaikan juga. Namun ternyata seiring perkembangan tersebut bermunculan juga permasalahan-permasalahan yang dapat menjadi sebuah perdebatan-perdebatan yang bisa berakibat masuk ke dalam jalur hukum. Mengupas tentang Undang-Undang HAKI yang dikombinasikan dengan Undang-Undang ITE untuk dapat mengetahui seberapa besar peranan Undang-Undang tersebut terhadap sebuah karya , khususnya karya teknologi. Dalam buku ini juga dilampiri secara lengkap Salinan dan kutipan dari Undang-Undang HAKI dan Undang-Undang ITE, sehingga diharapkan dapat dengan mudah dipergunakan tanpa harus kesulitan untuk mendapatkannya. www.guepedia.com Email : guepedia@gmail.com WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

PAYUNG HUKUM KARYA TEKNOLOGI Penulis : Abraham Kristianto,ST Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-407-196-2 Terbit : February 2022 www.guepedia.com Sinopsis : Buku ini berjudul Payung Hukum Karya Teknologi adalah merupakan sebuah buku yang ...

HUKUM BISNIS: Perjanjian Kredit dan Jaminan Pemegang Saham

HUKUM BISNIS: Perjanjian Kredit dan Jaminan Pemegang Saham Penulis : Dodi Oktarino, S.H., M.Kn. Ukuran : 14 x 21 cm ISBN : 978-623-309-282-1 Terbit : Desember 2020 Sinopsis : Hukum Bisnis dibahas dalam buku ini seumpama alat berupa sistematika tertentu yang merangkum berbagai cabang atau ranting pada hukum, guna memperoleh pengertian-pengertian hukum tertentu bagi orang yang memanfaatkan alat tersebut. Hukum Bisnis kemudian akan memiliki warna yang berbeda-beda sesuai siapa “USER” atau penggunanya. Hal ini yang menyebabkan sudut pandang hukum bisnis ada pada sisi yang berbeda-beda. Sudut pandang pada buku ini bertolak dari kegiatan bisnis perbankan yang menerapkan prinsip ketat dalam menghadapi setiap resiko kredit. Dalam perkembangannya bisnis perbankan kerap membangun konstruksi jaminan kredit berlapis. Tidak hanya menggunakan jaminan kebendaan seperti Hak Tanggungan dan Fidusia saja, pada kasus posisi yang penulis uraikan kredit juga menerapkan Perjanjian Penambahan Dana dan Subordinasi. Sehingga menarik untuk diketahui sejauh mana perjanjian itu mengakomodir kehendak para pihak dan melindungi kepentingan debitur yang biasanya tergerus karena praktik perjanjian baku. Buku ini selain bisa menyegarkan pemikiran pembaca tentang perlindungan hukum, dan teknik membangun perjanjian yang adil, namun juga dapat dijadikan panduan bagi Legal Officer, Konsultan Hukum, Notaris dan PPAT, hingga pada para mahasiswa yang hendak mengkritisi klausula-klausula di dalam perjanjian kredit serta jaminan-jaminannya. Anda ingin merancang sebuah perjanjian ? Baca buku ini dan terapkan sendiri metode “menekan sekuat-kuatnya potensi kerugian dan mendorong setinggi-tingginya potensi keuntungan”, selesai membaca buku ini penulis yakin kelak pembaca akan paham bahwa konsep tersebut sama sekali tidak egois. Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

Sedangkan perjanjian pembebanan jaminan dalam bentuk tertulis, biasanya dilakukan dalam dunia perbankan, lembaga keuangan non bank meupun lembaga pegadaian. Perjanjian ini dilakukan dalam bentuk akta di bawah tangan dan atau akta ...