Sebanyak 1029 item atau buku ditemukan

Metodologi Penelitian Akuntansi

Jenis-Jenis Metodologi Penelitian, Langkah-Langkah Metodologi Penelitian, Identifikasi Masalah, Menyusun Landasan Teori, Menentukan Variable Penelitian, Instrumen Penelitian, Populasi Dan Sampel

Jenis-Jenis Metodologi Penelitian, Langkah-Langkah Metodologi Penelitian, Identifikasi Masalah, Menyusun Landasan Teori, Menentukan Variable Penelitian, Instrumen Penelitian, Populasi Dan Sampel

Buku Ajar: PENGANTAR AKUNTANSI

Secara umum, pengertian perusahaan adalah suatu badan hukum yang dibentuk oleh sekelompok orang yang terlibat dalam menjalankan badan usaha dalam kapasitas komersial atau industri. Perusahaan juga dapat didefinisikan sebagai suatu lembaga dalam bentuk organisasi yang dioperasikan dengan tujuan untuk menyediakan barang dan jasa bagi masyarakat dengan motif untuk memperoleh keuntungan. Lini bisnis sebuah perusahaan biasanya akan menentukan struktur bisnis yang dipilih perusahaan tersebut. Beberapa diantaranya; kemitraan, perseorangan, atau korporasi. Struktur bisnis biasanya juga menunjukkan struktur kepemilikan perusahaan. Pada umumnya, perusahaan bertempat di suatu bangunan fisik di lokasi tertentu dalam menjalankan operasionalnya, memiliki catatan administrasi terkait produksi dan struktur biaya, serta terdapat beberapa orang yang bertanggung jawab terhadap operasional dan risiko bisnis/usaha.

Secara umum, pengertian perusahaan adalah suatu badan hukum yang dibentuk oleh sekelompok orang yang terlibat dalam menjalankan badan usaha dalam kapasitas komersial atau industri.

Pengantar Ilmu Perekonomian, Investasi dan Keuangan

Buku ini diharapkan dapat hadir memberi kontribusi positif dalam ilmu pengetahuan khususnya terkait dengan Pengantar Ilmu Perekonomian, Investasi dan Keuangan. Sistematika buku book chapter Pengantar Ilmu Perekonomian, Investasi dan Keuangan ini mengacu pada pendekatan konsep teoritis. Oleh karena itu diharapkan book chapter ini dapat menjawab tantangan dan persoalan dalam sistem pengajaran di perguruan tinggi dan sejenis lainnya.

pada hasil observasi terhadap aksi dan reaksi kegiatan ekonomi dalam kehidupan masyarakat. Pada perkembangannya, ilmu ekonomi teori terbagi menjadi dua jenis, yaitu teori ekonomi makro dan mikro (Dewanty, 2021). Jenis Ilmu Ekonomi Ilmu ...

FILSAFAT: Suatu Pengantar

Buku Filsafat ini berisi konsep dasar dari filsafat, sejarah munculnya ilmu filsafat, kaitan ilmu filsafat dengan ilmu pengetahuan teknologi, serta kajian ilmu ilmiah da lam perspektif filsafat ilmu. Pembaca dapat memperoleh manfaat edukasi dan pencerahan bagi kelangsungan kehidupannya. Oleh karena buku ini mengedukasi dan memberikan pencerahan kepada kita, kita dapat mengerti dan memahami tentang filsafat, perkembangan filsafat, hubungan filsafat dengan ilmu pengetahuan, manfaat dan kontribusi nyata filsafat dalam kehidupan. Dengan demikian, buku ini layak menjadi bacaan bagi berbagai kalangan atau lapisan masyarakat. Pengetahuan tentang filsafat akan menjadikan seseorang menyadari tentang konsep dirinya sebagai manusia dan kontribusi yang bisa diberikannya pada kehidupan manusia. Selamat membaca dan menemukan konsep diri Anda untuk dapat berkontribusi dalam kehidupan manusia!

Buku Filsafat ini berisi konsep dasar dari filsafat, sejarah munculnya ilmu filsafat, kaitan ilmu filsafat dengan ilmu pengetahuan teknologi, serta kajian ilmu ilmiah da lam perspektif filsafat ilmu.

Pengantar Ekonomi Mikro

Ekonomi dalam kajian keilmuan dapat dikelompokkan ke dalam ekonomi mikro dan ekonomi makro. Ekonomi mikro mempelajari bagaimana perilaku tiaptiap individu dalam setiap unit ekonomi, yang dapat berperan sebagai konsumen, pekerja, investor, pemiliki tanah, ataupun perilaku dari sebuah industri. Ekonomi mikro menjelaskan how dan why sebuah pengambilan keputusan dalam tiap unit ekonomi. Contohnya, ekonomi mikro menjelaskan bagaimana seorang konsumen membuat keputusan dan pemilihan terhadap suatu produk ketika ada perubahan pada harga atau pendapatan. Ekonomi mikro juga dapat menjelaskan perilaku industri dalam menentukan jumlah tenaga kerja, kuantitas, dan harga yang terbaik. Permasalahan ekonomi mikro konvensional didasarkan pada perilaku individu-individu yang secara nyata terjadi di setiap unit ekonomi. Karena tidak adanya batasan syariah yang digunakan, maka perilaku dari setiap individu dalam unit ekonomi tersebut akan bertindak dan berperilaku sesuai dengan norma dan aturan menurut persepsinya masing-masing. Oleh karena itu, ekonomi mikro konvensional memandang bahwa memasukkan tatanan norma tertentu dalam pembahasan perilaku dalam memenuhi kebutuhan ekonominya menjadi tidak relevan. Dalam keperluan itulah, buku Pengantar Ekonomi Mikro ini sengaja penulis hadirkan untuk pembaca. Tujuan buku ini adalah sebagai panduan bagi setiap orang yang ingin mempelajari dan memperdalam ilmu pengetahuan. Buku ini juga untuk memberikan pencerahan kepada para pendidik, peserta didik, pelaku pendidikan, pengelola lembaga pendidikan dan masyarakat pada umumnya, dalam rangka menciptakan generasi emas yang memiliki ilmu pengetahuan serta wawasan yang luas.

Dalam keperluan itulah, buku Pengantar Ekonomi Mikro ini sengaja penulis hadirkan untuk pembaca. Tujuan buku ini adalah sebagai panduan bagi setiap orang yang ingin mempelajari dan memperdalam ilmu pengetahuan.

Kimia Dasar 1

  • ISBN 13 : 9786232664807
  • Judul : Kimia Dasar 1
  • Pengarang : Dr. Ari Purwanti, Ak. CA.,,  
  • Penerbit : Erlangga
  • Klasifikasi : 540 ACH k
  • Call Number : 540 ACH k DR. k
  • Bahasa : Indonesia
  • Penaklikan : xii, 340 hlm.; 15 cm x 24 cm
  • Tahun : 2022
  • Ketersediaan :
    2022-05573-0005
    Tersedia di Perpustakaan Universitas Pelita Bangsa
    2022-05573-0004
    Tersedia di Perpustakaan Universitas Pelita Bangsa
    2022-05552-0003
    Tersedia di Perpustakaan Universitas Pelita Bangsa
    2022-05552-0002
    Tersedia di Perpustakaan Universitas Pelita Bangsa
    2022-05552-0001
    Tersedia di Perpustakaan Universitas Pelita Bangsa

MANAJEMEN ORGANISASI PENDIDIKAN

Untuk menyiapkan sumberdaya pendidik dan tenaga kependidikan, yang berkualitas unggul, maka pengetahuan tentang manajemen organisasi penddikan perlu dikaji secara mendalam. Hal ini dimaksudkan untuk menjawab mengapa penting kehadiran organisasi pendidikan di tengah proses pembudayaan masyarakat dan bangsa sampai eksistensi organisasi pendidikan dalam era globalisasi tetap perlu dikembangkan. Sejatinya yang menjadi fokus ilmu pengetahuan ini dalam merespon kebutuhan intelektualisme untuk kemajuan umat dan bangsa. Dengan begitu, pengembangan sumberdaya manusia pendidik dan tenaga kependidikan profesional, melalui pendidikan tinggi yang dikelola Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK) meniscayakan pemahaman yang mendalam dan komprehensif tentang manajemen organisasi pendidikan.

PAUD/RA, BA, TA, madrasah dan pendidikan lanjutanya seperti IAIN/STAIN atau Universitas Islam Negeri yang bernaung di bawah Departemen Agama. 3. Pendidikan usia dini/RA, BA, TA, sekolah/perguruan tinggi yang diselenggarakan oleh ...

Pendidikan Karakter

Pendidikan karakter merupakan aspek yang penting bagi generasi penerus. Seorang individu tidak cukup hanya diberi bekal pembelajaran dalam hal intelektual belaka tetapi juga harus diberi hal dalam segi moral dan spiritualnya, seharusnya pendidikan karakter harus diberi seiring dengan perkembangan intelektualnya yang dalam hal ini harus dimulai sejak dini khususnya dilembaga pendidikan. Pendidikan karakter di sekolah dapat dimulai dengan memberikan contoh yang dapat dijadikan teladan bagi murid dengan diiringi pemberian pembelajaran seperti keagamaan dan kewarganegaraan sehingga dapat membentuk individu yang berjiwa sosial, berpikir kritis, memiliki dan mengembangkan cita-cita luhur, mencintai dan menghormati orang lain, serta adil dalam segala hal. Buku Pendidikan Karakter ini berisi tentang: Bab 1 Konsep Dasar Pendidikan Berkarakter Bab 2 Dimensi-Dimensi Karakter Yang Baik Bab 3 Sumber-Sumber Pendidikan Karakter Bab 4 Proses Pembentukan Karakter Bab 5 Pendidikan Karakter Sebagai Pedagogi Bab 6 Budaya Dan Karakter Bangsa Bab 7 Konsep Dasar Masyarakat Berkarakter Bab 8 Tantangan Pembentukan Karakter Bab 9 Pengembangan Sekolah Berkarakter Bab 10 Pengembangan Ruang Kelas Berkarakter Bab 11 Penilaian Otentik Dalam Konteks Penilaian Karakter

Nasionalis Ditunjukkan melalui apresiasi budaya bangsa sendiri, menjaga lingkungan, taat hukum, disiplin, menghormati keragaman budaya, suku, dan agama 3. Integritas Meliputi sikap tanggung jawab, konsistensi tindakan dan perkataan yang ...