Sebanyak 4 item atau buku ditemukan

Manajemen Pemasaran Perusahaan

Pemasaran secara definisi menurut kottler dan Keller adalah menemukan kebutuhan manusia dan kebutuhan sosialnya, perusahaan dituntut untuk memahami apa yang diinginkan oleh konsumen dan mengupayakan cara untuk memenuhi tuntutan tersebut, hal yang menjadi tugas perusahaan untuk memenuhi kebutuhan konsumen tersebut dapat dicapai dengan beberapa cara antara lain dengan melakukan perencanaan strategi pemasaran, pemetaan segmentasi, target dan posisi konsumen, hingga melakukan evaluasi terhadap strategi pemasaran yang telah dilaksanakan oleh perusahaan selama ini antara lain strategi produk, strategi harga, strategi promosi, dan langkah-langkah yang harus dilakukan perusahaan dalam mencapai keunggulan kompetitif untuk memenangkan pasar di era digital saat ini. Buku ini terdiri dari 12 (dua belas) bab, yaitu : Bab 1 Konsep Dasar Pemasaran Bab 2 Perkembangan Pemasaran di Abad ke 21 Bab 3 Perencanaan Strategi Pemasaran Bab 4 Proses Pemasaran Bab 5 Strategi Produk Bab 6 Strategi Harga Bab 7 Kondisi Pasar dan Konsumen Bab 8 Perilaku Konsumen Bab 9 Identifikasi Segmen dan Pasar Sasaran Bab 10 Pasar Global dan Strategi Bab 11 Sistem Informasi Pemasaran Bab 12 Pemasaran di Era Digital

Pemasaran secara definisi menurut kottler dan Keller adalah menemukan kebutuhan manusia dan kebutuhan sosialnya, perusahaan dituntut untuk memahami apa yang diinginkan oleh konsumen dan mengupayakan cara untuk memenuhi tuntutan tersebut, ...

Manajemen Komunikasi Pemasaran

Tujuan disusunnya buku ini adalah untuk memberikan nuansa baru ilmu pengetahuan membantu para pembaca dari berbagai kalangan, akademisi maupun praktisi pendidikan dapat memahami seluk beluk Manajemen Komunikasi Pemasaran yang dipengaruhi oleh kecanggihan teknologi komunikasi dan informasi. Buku ini berisi materi yang dapat digunakan baik oleh tenaga pengajar maupun mahasiswa, serta para pembaca umumnya untuk menambah wawasan berpikir dan ilmu yang berkenaan dengan bidang Manajemen Komunikasi Pemasaran. Buku ini terdiri dari 15 Bab yang menguraikan tentang: Pendahuluan, sejarah dan Perkembangan Komunikasi Pemasaran Perencanaan Komunikasi Pemasaran Bauran Komunikasi Pemasaran Merancang Pesan Strategi Komunikasi Pemasaran Strategi Promosi Pemasaran Komunikasi Organisasi Hubungan Masyarakat Online Marketing Viral Marketing Word of Mouth Marketing Relationship Marketing Promosi Penjualan Penjualan Personal Periklanan

Komunikasi pemasaran berperan penting dalam kemampuan dan kapasitas perusahaan untuk berinovasi. Keberhasilan komunikasi pemasaran sepenuhnya memberikan respon yang kompetitif melalui penawaran nilai tambah kepada pelanggan mereka.

Organisasi: Manajemen dan Kepemimpinan

Buku organisasi manajemen dan kepemimpinan ini terdiri dari tiga belas bab yang mengandung berbagai unsur seperti konsep, teori, fungsi, pendekatan, serta berbagai kajian tentang manajemen dan kepemimpinan. Buku ini dapat membantu anda dalam berpikir secara teoritis dan praktis dalam mengelola sebuah organisasi dengan prinsip manajemen dan kepemimpinan yang efektif. Buku ini juga dapat membantu para pemimpin dan manajer dalam menyelesaikan persoalan-persoalan yang ada dalam organisasi dengan model kepemimpinan yang tepat. Pembahasan yang terdapat dalam buku ini yaitu: Bab 1. Konsep dan filosofi manajemen Bab 2. Teori motivasi dalam manajemen Bab 3. Perubahan dalam manajemen Bab 4. Manajemen kepemimpinan Bab 5. Fungsi -Fungsi pimpinan di dalam manajemen Bab 6. Kemampuan seseorang dalam fungsi manajemen Bab 7. Perbedaan pemimpin (leader) dan manajer Bab 8. Kompetensi kepemimpinan Bab 9. Kepemimpinan yang efektif Bab 10. Teori sifat dalam kepemimpinan Bab 11. Pendekatan dan model kepemimpinan Bab 12. Hubungan antara organisasi, manajemen, dan kepemimpinan Bab 13. Efektivitas Individu, Kelompok, dan Organisasi.

Buku organisasi manajemen dan kepemimpinan ini terdiri dari tiga belas bab yang mengandung berbagai unsur seperti konsep, teori, fungsi, pendekatan, serta berbagai kajian tentang manajemen dan kepemimpinan.

Kewirausahaan dan Bisnis Online

Kewirausahaan merupakan kemampuan dalam menciptakan nilai tambah melalui proses pengelolaan sumber daya secara kreatif dan inovatif. Kreativitas merupakan kemampuan mengembangkan ide dan cara baru dalam memecahkan masalah dan menemukan sebuah peluang. Buku ini membahas : Bab 1 Dasar-Dasar Kewirausahaan Bab 2 Karakteristik Kewirausahaan Bab 3 Motivasi Berwirausaha Bab 4 Kepemimpinan dalam Wirausaha: Sebuah Tinjauan Literatur Bab 5 Menciptakan dan Memulai Usaha Bab 6 Memulai Perusahaan Rintisan (STARTUP) Bab 7 Strategi Pemasaran dalam Kewirausahaan Bab 8 Kewirausahaan di Era Revolusi Industri 4.0 Bab 9 Jenis –Jenis Bisnis Online Bab 10 Memulai Bisnis Online Bab 11 Strategi Pemasaran pada Bisnis Online Bab 12 Bisnis Online Di Era Revolusi Industri 4.0

Buku ini membahas : Bab 1 Dasar-Dasar Kewirausahaan Bab 2 Karakteristik Kewirausahaan Bab 3 Motivasi Berwirausaha Bab 4 Kepemimpinan dalam Wirausaha: Sebuah Tinjauan Literatur Bab 5 Menciptakan dan Memulai Usaha Bab 6 Memulai Perusahaan ...