Sebanyak 494 item atau buku ditemukan

Lembaga Keuangan Bank Dan Non Bank

Pembahasan dalam buku ini meliputi Sistem Keuangan Dan Lembaga Keuangan, Otoritas Moneter dan Kebijakan Moneter Di Indonesia, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), Pasar Modal, Pasar Uang dan Pasar Valuta Asing, Bank Umum dan Perkreditan Rakyat, Bank Syariah, Leasing (Sewa Guna Usaha), Pegadaian, Asuransi, Anjak Piutang, Modal Ventura, Kartu Kredit, Dana Pensiun dan Financial Technology.

Pembahasan dalam buku ini meliputi Sistem Keuangan Dan Lembaga Keuangan, Otoritas Moneter dan Kebijakan Moneter Di Indonesia, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), Pasar Modal, Pasar Uang dan Pasar Valuta Asing, ...

Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan

Untuk kepentingan pengembangan perangkat pembelajaran MKI di Universitas Ahmad Dahlan, LPP telah menyusun program bahwa setiap MKI memiliki buku ajar yang ditulis para dosen pengampunya. Buku ajar yang ditulis dosen Universitas Ahmad Dahlan memiliki keuntungan, karena ditulis berdasarkan pengalaman pembelajaran yang telah dilaksanakan, sekaligus menjawab kebutuhan di masa yang akan datang, yang didasarkan pada lingkungan terdekat mahasiswanya. Buku Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan yang hadir di hadapan pembaca ini, memiliki nilai penting bagi pemenuhan sumber belajar mahasiswa, sekaligus sebagai upaya mengokohkan nation and character building mahasiswa.

Buku Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan yang hadir di hadapan pembaca ini, memiliki nilai penting bagi pemenuhan sumber belajar mahasiswa, sekaligus sebagai upaya mengokohkan nation and character building mahasiswa.

PENDIDIKAN TOLERANSI BERBASIS KEARIFAN LOKAL

Buku ini akan memberikan contoh-contoh nilai-nilai toleransi berbasis kearifan lokal yang ada pada Masyarakat Bali, Sunda, Minangkabau dan Jawa, sebagai bagian dari kearifan lokal yang dimiliki bangsa Indonesia. Nilai-nilai toleransi tersebut diharapkan dapat dipelajari, dipahami, dan diimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari di masyarakat. Dengan demikian, setiap kearifan lokal dapat memberikan kontribusi untuk menguatkan nilai-nilai toleransi di masyarakat dalam lingkup yang lebih luas.

Buku ini akan memberikan contoh-contoh nilai-nilai toleransi berbasis kearifan lokal yang ada pada Masyarakat Bali, Sunda, Minangkabau dan Jawa, sebagai bagian dari kearifan lokal yang dimiliki bangsa Indonesia.

Sistem Informasi Bisnis

Pada bisnis dan organisasi bahwa peran teknologi dan sistem informasi sangatlah penting. Bahkan saat ini teknologi dan sistem informasi juga merupakan dua hal yang tidak dapat terpisahkan dalam dunia bisnis. Teknologi dan sistem informasi berperan sebagai alat bantu dalam pembuatan keputusan bisnis pada berbagai fungsi maupun peringkat manajerial. Manusia yang merupakan sebagai pengguna secara psikologi memiliki suatu perilaku tertentu yang melekat pada dirinya, sehingga aspek keperilakuan dalam konteks manusia sebagai pengguna teknologi informasi menjadi penting sebagai faktor penentu pada setiap orang yang menjalankan teknologi informasi. Buku ini membahas tentang : Bab 1 Tinjauan Umum Sistem Informasi Bisnis Bab 2 Struktur Sistem Informasi Bisnis Bab 3 Teknologi Informasi Dalam Bisnis Bab 4 Konsep Sistem Informasi dalam Bisnis Bab 5 Fundamental Sistem Informasi Bisnis Bab 6 Nilai Tambah Sistem Informasi Bisnis Bab 7 Workgroup Information System Bab 8 Membangun Workgroup Information System Bab 9 Enterprise Management Information System Bab 10 Arsitektur dan Komponen Enterprise Information System Bab 11 Implementasi Sistem Informasi Bisnis

Pada bisnis dan organisasi bahwa peran teknologi dan sistem informasi sangatlah penting. Bahkan saat ini teknologi dan sistem informasi juga merupakan dua hal yang tidak dapat terpisahkan dalam dunia bisnis.

Sistem Informasi Manajemen

Mata kuliah sistem informasi manajemen merupakan mata kuliah wajib di Program Studi Teknik Informatika jenjang S-1. Setelah membaca buku ini, mahasiswa diharapkan: mampu bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan; memiliki sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri; mampu menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik; mampu berpikir kreatif dan inovatif; mengetahui konsep, peran, dan hubungan sistem informasi dengan bisnis; menguasai pengetahuan untuk mengenali masalah organisasi dan menyusun langkah pemecahan masalah secara logis melalui pendekatan sistem informasi; mampu mengambil keputusan secara profesional berdasarkan keilmuan sistem informasi; memiliki etika dan tanggung jawab profesi di bidang IT; mampu bekerja sama dalam tim; mahasiswa mampu menunjukkan hubungan antara penerapan sistem informasi dan perkembangan sistem informasi serta penggunaan teknologi untuk keunggulan kompetitif, baik secara mandiri maupun kerja sama dalam tim.

Mata kuliah sistem informasi manajemen merupakan mata kuliah wajib di Program Studi Teknik Informatika jenjang S-1.

PERANCANGAN SIMAPRO (SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PROYEK)

Buku tutorial ini dibuat sebagai bentuk dokumentasi pembuatan aplikasi SIMAPRO dan sebagai bahan referensi dalam pengembangan sistem informasi. Penelitian ini dibuat dengan observasi yang dilakukan di PT Arya Bakti Saluyu, melakukan wawancara kepada beberapa orang yang bekerja di PT Arya Bakti Saluyu, mengambil referensi dari beberapa sumber yang ada di internet seperti jurnal dan website-website yang dapat dipercaya.

Buku tutorial ini dibuat sebagai bentuk dokumentasi pembuatan aplikasi SIMAPRO dan sebagai bahan referensi dalam pengembangan sistem informasi.

Pengembangan Sistem Informasi: Analisis, Pemodelan, dan Perangkat Lunak

Perkembangan teknologi yang pesat memunculkan produk yang dinamakan sistem informasi. Sistem informasi dapat dimanfaatkan untuk mendukung aktivitas operasional instansi maupun organisasi. Kemajuan instansi maupun organisasi ditentukan salah satunya oleh sistem informasi yang mumpuni. Buku ini berisi penjabaran Pengembangan Sistem Informasi: Analisis, Pemodelan, dan Perangkat Lunak. Terdiri dari 10 (Sepuluh) bab, yaitu : Bab 1 Definisi dan Karakteristik Sistem Informasi Bab 2 Siklus dan Model Pengembangan Sistem Informasi Bab 3 Proses Pemodelan Bab 4 Pemodelan Dengan Perangkat Lunak Bab 5 Pemodelan Terintegrasi Basis Data Bab 6 Pemodelan Berbentuk Normalisasi Bab 7 Desain Basis Data dan Interface Bab 8 Tata Kelola dan Mekanisme Manajemen Proyek Teknologi Sistem Informasi Bab 9 Mekanisme dan Tahapan Penerapan Sistem Informasi Bab 10 Prosedur Perawatan dan Evaluasi Sistem Informasi

Kemajuan instansi maupun organisasi ditentukan salah satunya oleh sistem informasi yang mumpuni. Buku ini berisi penjabaran Pengembangan Sistem Informasi: Analisis, Pemodelan, dan Perangkat Lunak.

Manajemen Pendidikan Islam: Tinjau Konsep, Kurikulum, dan Sistem Informasi Sekolah

Manajemen pendidikan merupakan suatu proses perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan pengawasan sumber daya berupa man, money, materials, method, machines, market, minute, dan information, agar menghasilkan sesuatu yang efektif dan efisien dalam bidang pendidikan. Manajemen pendidikan harus diterapkan dalam dunia pendidikan untuk mencapai tujuan pendidikan dan sasaran pendidikan. Pendidikan yang berorientasi kedepan memiliki visi dan misi yang jelas akan menghasilkan output dan outcome yang berkualitas. Pembahasan materi dalam buku ini terdiri dari 12 BAB yaitu: BAB I. Definisi dan Konsep Dasar Manajemen Pendidikan; BAB II. Ruang Lingku Manajemen Pendidikan; BAB III. Manajemen SDM Dalam Pendidikan; BAB IV. Manajemen Berbasis Sekolah; BAB V. Manajemen Sarana dan Prasarana; BAB VI. Manajemen Kurikulum; BAB VII. Manajemen Kelas; BAB VIII. Manajemen Peserta Didik; BAB IX. Manajemen Keuangan Sekolah; BAB X. Manajemen Sistem Informasi Sekolah; BAB XI. Manajemen Mutu Sekolah; dan BAB XII. Manajemen Humas.

Manajemen pendidikan merupakan suatu proses perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan pengawasan sumber daya berupa man, money, materials, method, machines, market, minute, dan information, agar menghasilkan sesuatu yang efektif dan ...

KECELAKAAN KERJA; Mengapa Masih Terjadi di Tempat Kerja ?

setiap orang akan berusaha maksimal dalam memenuhi segala kebutuhannya. Kebutuhan hidup begitu banyak menuntut kita bekerja sesuai kemauan dan kemampuan yang dimiliki. Tidak sedikit yang harus bekerja tidak sesuai dengan kemauan dan latar belakang keilmuan mereka karena tuntutan kebutuhan hidup. Sebaliknya, banyak juga di antara mereka yang bekerja sesuai dengan keilmuan dan keahlian yang dimiliki.

Pasal 28 Dalam hal magang, siswa kerja praktek, tenaga honorer, atau narapidana yang dipekerjakan pada Pemberi Kerja selain penyelenggara negara dalam proses asimilasi, apabila mengalami Kecelakaan Kerja, dianggap sebagai Pekerja dan ...