Sebanyak 166 item atau buku ditemukan

Analisis Pembelajaran Tematik Terpadu

Buku ini hadir sebagai sumber referensi sekaligus bahan analisis pelaksanaan pembelajaran tematik terpadu di sekolah dasar dan madrasah ibtidaiyah (SD/MI) yang secara terstruktur sudah dilaksanakan lima tahun terakhir, dari 2013-sekarang. Buku ini sangat direkomendasikan untuk matakuliah pembelajaran tematik maupun matakuliah analisis pembelajaran tematik terpadu di Program Studi PGSD/PGMI/Pendidikan Dasar/Pendidikan Dasar Islam. Buku ini sangat cocok untuk mahasiswa S-1, S-2, S-3, sekaligus dosen dan guru kelas SD/MI, serta para praktisi dan pemerhati pendidikan MI/SD. Buku persembahan penerbit PrenadaMediaGroup

Buku ini sangat direkomendasikan untuk matakuliah pembelajaran tematik maupun matakuliah analisis pembelajaran tematik terpadu di Program Studi PGSD/PGMI/Pendidikan Dasar/Pendidikan Dasar Islam.

Media Pembelajaran Matematika

Media Pembelajaran Matematika merupakan segala sesuatu yang bisa menyalurkan pengetahuan dari pendidik (sumber informasi) kepada siswa (penerima informasi ) dalam pembelajaran matematika. Media pembelajaran sendiri terbagi menjadi 2 yaitu manipulatif dan ICT. Manipulatif adalah media yang dapat dimanipulasikan dengan tangan, diputar, dipegang, dipindah, dan dipotong-potong atau bisa dikatakan bahwa manipulatif adalah media yang dapat dimain-mainkan dengan tangan. Media pembelajaran manipulatif bisa dikatakan sebagai media tradisional.

Media Pembelajaran Matematika merupakan segala sesuatu yang bisa menyalurkan pengetahuan dari pendidik (sumber informasi) kepada siswa (penerima informasi ) dalam pembelajaran matematika.

Citra Program Pascasarjana (S2) Pendidikan Agama Islam IAIN Padangsidimpuan dan Intensitas Word of Mouth di Kalangan Dosen Perguruan Tinggi Keagamaan Islam se-Kawasan Tapanuli

Buku ini merupakan hasil penelitian tentang Citra Program Pascasarjana (S2) Pendidikan Agama Islam IAIN Padangsidimpuan dan Intensitas Word of Mouth di Kalangan Dosen Perguruan Tinggi Keagamaan Islam se-Kawasan Tapanuli. Minat mahasiswa baru untuk mendaftar pada sebuah institusi perguruan tinggi dipengaruhi oleh banyak faktor. Salah satunya adalah bagaimana citra lembaga tersebut di mata masyarakat serta seberapa sering lembaga tersebut diperbincangkan secara positif oleh kalangan masyarakat Kedua faktor tersebut akan semakin penting artinya jika perguruan tinggi tersebut memiliki citra yang positif di kalangan masyarakat akademisi, terutama di kalangan dosen. Demikian juga halnya jika lembaga tersebut sering menjadi bahan perbincangan yang positif di kalangan mereka. Buku ini mengupas citra Program Pascasarjana S2 Pendidikan Agama Islam IAIN Padangsidimpuan dan seberapa sering diperbincangkan oleh kalangan dosen PTKI se-Kawasan Tapanuli Buku persembahan penerbit Bypass #PenerbitBypass

Buku ini merupakan hasil penelitian tentang Citra Program Pascasarjana (S2) Pendidikan Agama Islam IAIN Padangsidimpuan dan Intensitas Word of Mouth di Kalangan Dosen Perguruan Tinggi Keagamaan Islam se-Kawasan Tapanuli.

Belajar Bahasa Inggris Dasar

Teori dan Praktik

Bahasa Inggris merupakan bahasa Internasional yang digunakan sebagai bahasa pengantar dalam banyak negara di dunia ini. Indonesia menempatkan bahasa Inggris sebagai bahasa kedua setelah bahasa Indonesia. Dengan demikian, maka bahasa Inggris harus dipelajari dan dipahami dengan baik. Menyambut era pasar bebas bebas saat ini, masayarakat dituntut untuk memahami banyak bahasa salah satunya adalah bahasa Inggris agar dapat berkomunikasi dan bersaing dengan negara lain. Dulu, bahasa Inggris dipandang sebagai bahasa yang elit dan asing, di mana yang bisa berbahasa Inggris dipandang sebagai orang hebat dan luar biasa, namun pada saat ini hal tersebut sudah tidak belaku lagi dan bahasa Inggris sudah tidak lagi menjadi asing. Hal ini disebabkan karena majunya ilmu pengetahuan dan juga bahasa Inggris sudah mulai diperkenalkan pada anak usia dini, TK, SD sampai pada Perguruan Tinggi. Oleh sebab itu, tidak ada alasan bagi masyarakat baik masyarakat awam, biasa, terutama masyarakat akademisi untuk tidak belajar bahasa Inggris karena itu merupakan tuntutan keadaan dan zaman pada saat ini.

Bahasa Inggris merupakan bahasa Internasional yang digunakan sebagai bahasa pengantar dalam banyak negara di dunia ini.

CROSSWORD PUZZLE BAHASA INGGRIS PEMINATAN KELAS X

Belajar menyenangkan dengan teka-teki silang. TTS atau disebut crossword puzzle ini merupakan buku yang diterbitkan dengan melampirkan pertanyaan dan kota-kotak jawaban yang bersusun layaknya seperti TTS biasa yang kita ketahui. Buku ini dijamin menambah semangat siswa dalam mengerjakan soal-soal yang ada. Karena jawaban dari pertanyaan terdiri dari satu kata saja, sehingga tidak membuat ribet dalam pengerjaannya. Diharapkan dengan mengerjakan soal pada buku ini siswa perlahan menguasi materi yang berhubungan dengan pembelajaran Bahasa Inggris yang diberikan oleh guru di kelas.

Belajar menyenangkan dengan teka-teki silang.

Modul Bahasa Inggris Tingkat Dasar

Modul Bahasa Inggris Tingkat Dasar

Modul Bahasa Inggris Tingkat Dasar

Mudah Belajar Bahasa Inggris lewat Teks Terjemahan

Kemampuan memahami teks termasuk salah satu goal yang ingin dicapai oleh banyak orang yang belajar bahasa Inggris. Pemahaman tersebut tidak sebatas pada kata per kata atau frasa per frasa, tetapi pemahaman terhadap teks secara menyeluruh. Untuk mencapai goal tersebut, diperlukan praktik sesering mungkin dengan membaca teks dan mempelajarinya. Buku ini mengajak Anda berselancar dan belajar bahasa Inggris lewat beragam teks bacaan yang dilengkapi dengan pembahasan kosakata, terjemah, dan pengetahuan lainnya. Buku ini sangat tepat untuk meningkatkan pemahaman Anda terhadap teks berbahasa Inggris. Ragam tema mulai ekonomi, politik, sosial, pariwisata, hingga sejarah tidak hanya mampu meningkatkan keterampilan bahasa Inggris Anda, tetapi juga menambah pengetahuan. Selamat berselancar dan belajar bahasa Inggris lewat terjemahan! Selling points: • I am Going to Live on Beans and Toast • Hong Kong Taxi • A Divine Dance Celebration • Financial Market: What Is a Broker? • Technological Industrial Zone at Sibline, etc.

Kemampuan memahami teks termasuk salah satu goal yang ingin dicapai oleh banyak orang yang belajar bahasa Inggris.

PENGARUH PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN TERHADAP KINERJA UMKM

Buku membahas mengenai pengaruh kemampuan penyusunan laporan keuangan usaha kecil menengah terhadap kinerja UMKM yang ada di Desa Kelambir Lima Kebun Daengan mengetahui perhitungan atau penyusunan laporan keuangan maka akan dilihat juga apakah berpengaruh pada kinerja UMKM yang dijalankan oleh masyarakat di Desa Kelambir Lima Kebun khususnya para ibu rumah tangga yang sebagian besar tidak mengetahui cara membuat dan melakukan perhitungan setiap unsur yang terkait dalam suatu laporan keuangan.

Buku membahas mengenai pengaruh kemampuan penyusunan laporan keuangan usaha kecil menengah terhadap kinerja UMKM yang ada di Desa Kelambir Lima Kebun Daengan mengetahui perhitungan atau penyusunan laporan keuangan maka akan dilihat juga ...

Praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa, Dagang, dan Manufaktur SMK/MAK Kelas XII

Buku ini disusun dengan memperhatikan Struktur Kurikulum SMK berdasarkan Kurikulum 2013 edisi revisi spektrum PMK 2018 dan jangkauan materi sesuai dengan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar untuk kelompok C3 Kompetensi Keahlian. Buku ini diharapkan memiliki presisi yang baik dalam pembelajaran dan menekankan pada pembentukan aspek penguasaan pengetahuan, keterampilan, dan sikap secara utuh. Materi pembelajaran disajikan secara praktis, disertai soal-soal berupa tugas mandiri, tugas kelompok, uji kompetensi, dan penilaian akhir semester gasal dan genap. Buku ini disusun berdasarkan Pemendikbud No 34 tahun 2018 Tentang Standar Nasional Pendidikan SMK/MAK, pada lampiran II tentang standar Isi, lampiran III tentang Standar Proses dan lampiran IV tentang Standar Penilaian. Acuan KI dan KD mengacu pada Peraturan Dirjen Pendidikan Dasar Dan Menengah Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan No: 464/D.D5/Kr/2018 Tentang Kompetensi Inti Dan Kompetensi Dasar. Berdasarkan hasil telaah ilmiah, buku ini sangat sistematis, bermakna, mudah dipelajari, dan mudah diimplementasikan dalam pembelajaran di kelas. Ditinjau dari aspek isi, buku ini cukup membantu siswa dalam memperkaya dan mendalami materi. Pemakaian buku ini juga dapat menantang guru untuk berinovasi dalam pembelajaran sesuai konteks di kelas masing-masing.

Berdasarkan hasil telaah ilmiah, buku ini sangat sistematis, bermakna, mudah dipelajari, dan mudah diimplementasikan dalam pembelajaran di kelas. Ditinjau dari aspek isi, buku ini cukup membantu siswa dalam memperkaya dan mendalami materi.

Praktikum Akuntansi Perusahaan Jasa, Dagang, dan Manufaktur SMK/MAK Kelas XI

Buku ini disusun dengan memperhatikan Struktur Kurikulum SMK berdasarkan Kurikulum 2013 edisi revisi spektrum PMK 2018 dan jangkauan materi sesuai dengan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar untuk kelompok C3 Kompetensi Keahlian. Buku ini diharapkan memiliki presisi yang baik dalam pembelajaran dan menekankan pada pembentukan aspek penguasaan pengetahuan, keterampilan, dan sikap secara utuh. Materi pembelajaran disajikan secara praktis, disertai soal-soal berupa tugas mandiri, tugas kelompok, uji kompetensi, dan penilaian akhir semester gasal dan genap. Buku ini disusun berdasarkan Pemendikbud No 34 tahun 2018 Tentang Standar Nasional Pendidikan SMK/MAK, pada lampiran II tentang standar Isi, lampiran III tentang Standar Proses dan lampiran IV tentang Standar Penilaian. Acuan KI dan KD mengacu pada Peraturan Dirjen Pendidikan Dasar Dan Menengah Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan No: 464/D.D5/Kr/2018 Tentang Kompetensi Inti Dan Kompetensi Dasar. Berdasarkan hasil telaah ilmiah, buku ini sangat sistematis, bermakna, mudah dipelajari, dan mudah diimplementasikan dalam pembelajaran di kelas. Ditinjau dari aspek isi, buku ini cukup membantu siswa dalam memperkaya dan mendalami materi. Pemakaian buku ini juga dapat menantang guru untuk berinovasi dalam pembelajaran sesuai konteks di kelas masing-masing.

... 4.15 perusahaan dagang Menganalisis transaksi penyesuaian pemakaian supplies, biaya depresiasi Melakukan pencatatan transaksi aset tetap, pembebanan biaya sewa, penyesuaian pemakaian supplies, biaya 3.16 biaya asuransi, biaya bunga, ...