Sebanyak 5 item atau buku ditemukan

Manajemen Keuangan dan Bisnis (Teori dan Implementasi)

Prinsip-prinsip keuangan yang berlaku baik untuk usaha kecil maupun besar pada umumnya sama yaitu usaha harus mencapai tujuannya dan memperhitungkan fakta dengan menggunakan teknik analisis yang tepat sebelum mengambil keputusan. Buku ini mencontohkan fungsinya. Anda dapat mempelajari tentang tujuan perusahaan dan berbagai teknik analisis yang terkait dengan peran manajemen keuangan dan bagaimana teknik tersebut digunakan dalam manajemen keuangan bisnis modern. Topik penting yang dibahas dalam buku ini antara lain: Laporan Keuangan dan Arus Kas, Struktur Modal Perusahaan, Biaya Modal, Leverage, Analisis Posisi Keuangan, Kondisi, dan Kinerja, Analisis Kinerja Keuangan Berdasarkan Nilai Tambah, Analisis Kinerja Keuangan Berdasarkan Keuangan Distress, Pengelolaan Modal Kerja dan Kas Perusahaan, Pengelolaan Piutang Usaha dan hal lainnya yang berkaitan, Referensi buku manajemen keuangan dan bisnis ini akan sangat bermanfaat bagi mahasiswa yang terdaftar dalam program studi manajemen bisnis dan akuntansi di perguruan tinggi. Selain itu, buku ini adalah sumber yang bagus untuk para pengambil keputusan dalam manajemen keuangan bisnis karena aplikasi teoretisnya yang komprehensif dan contoh-contoh empiris yang konkret.

Jika terdapat komponen musiman dalam bisnis, komponen ini sesuai dengan pendanaan jangka pendek, khususnya pinjaman bank. Tingkat risiko bisnis perusahaan juga sangat mempengaruhi jenis pendanaan yang seharusnya digunakan.

Pengantar Manajemen Operasional

Manajemen Operasional merupakan bagian tidak terpisahkan dan sangat penting dalam kelangsungan pembangunan masa sekarang dan masa yang akan datang. Buku ini berisi materi yang dapat digunakan baik oleh tenaga pengajar maupun mahasiswa, serta para pembaca umumnya untuk menambah wawasan berpikir dan ilmu yang berkenaan dengan ilmu manajemen dan bisnis. Buku ini terdiri dari 13 bab yang membahas tentang: Bab 1 Pengenalan Manajemen Produksi Bab 2 Strategi Operasi Bab 3 Perencanaan Kapasitas Produksi Dengan Pendekatan Luas Produksi Bab 4 Pola Produksi Bab 5 Peramalan Permintaan Produk dan Jasa Bab 6 Penentuan Lokasi Bab 7 Desain Fasilitas dan Layout Bab 8 Pengendalian Persediaan Bab 9 Manajemen Proyek Bab 10 Perencanaan Kapasitas dengan Learning Curve Bab 11 Material Handling Bab 12 Manajemen Kualitas Bab 13 Perencanaan Kapasitas Dengan BEP

Sejak 01 Maret 1987 hingga saat ini berkarir sebagai Dosen PNS di Fakultas Teknik dan Fakultas Ekonomi Universitas ... dan Gelar Magister Teknik (S-2) Program Studi Teknik Industri dari Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya ...

Manajemen Bisnis Pemasaran

Buku ini terdiri dari 15 Bab yang menguraikan tentang: Pemasaran: menciptakan nilai pelanggan dan keterlibatan pelanggan Perusahaan dan strategi pemasaran: kemitraan untuk membangun Hubungan yang lebih baik dengan pelanggan Menganalisis lingkungan pemasaran Sistem informasi pemasaran Pasar konsumen dan perilaku pembelian konsumen Pasar bisnis dan perilaku pembelian bisnis Segmentasi, penyasaran, dan pemosisian pasar Bauran pemasaran 1 (produk) Bauran pemasaran 2 (harga) Bauran pemasaran 3 (saluran pemasaran) Bauran pemasaran 4 (promosi) Menciptakan keunggulan bersaing dan pasar global Etika pemasaran dan tanggung jawab sosial Pemasaran di Era Digital

bauran pemasaran dengan cara yang efisien (Fotiadis, Mombeuil and Valek, 2018). Gambaran mengenai keseriusan perusahaan dalam mendorong produk baru maupun produk lama terlihat dari perencanaan pemasaran yang dilakukan secara matang agar ...

Manajemen Kepemimpinan dan Pengembangan Bisnis

Seorang pemimpin dalam bidang organisasi maupun bisnis memiliki tanggungjawab yang besar tidak hanya untuk bisnisnya namun terhadap anggota yang ia pimpin. Secara definisi, pemimpin adalah pribadi yang memiliki kecakapan dan kelebihan di satu bidang sehingga mampu memengaruhi dan memotivasi orang lain untuk bersama-sama melakukan aktivitas-aktivitas tertentu dalam pencapaian tujuan organisasi.

Seorang pemimpin dalam bidang organisasi maupun bisnis memiliki tanggungjawab yang besar tidak hanya untuk bisnisnya namun terhadap anggota yang ia pimpin.

Manajemen Strategik dan Kepemimpinan

Setiap organisasi membutuhkan pengelola atau manajer, bukan sekedar manajer, tetapi manajer yang baik dan hebat. Manajer merupakan unsur yang terkait dan diperlukan oleh semua organisasi terkait kepemimpinan dan yang menjalankan fungsi manajemen. Organisasi membutuhkan orang yang dapat menetapkan visi, misi, sasaran dan merencanakan segala hal, strategi-strategi yang tepat diterapkan untuk mencapai sasaran-sasaran tersebut. Organisasi membutuhkan orang-orang yang mampu mengorganisir, mengatur dan mengendalikan berbagai hal sehingga tujuan organisasi dapat dicapai. Buku Manajemen Stratejik dan Kepemimpinan ini terdiri dari 12 Bab, cakupan materi yang dibahas yaitu, Pengertian, Konsep Dan Proses Manajemen Strategi, Pemetaan Arah Perusahaan : Visi, Misi, Tujuan, Dan Strategi, Evaluasi Lingkungan Eksternal Perusahaan, Evaluasi Sumber Daya, Kapabilitas, Dan Daya Saing, Strategi Kompetitif Generik, Strategi Bersaing Di Pasar Internasional, Strategi Korporat : Diversifikasi Dan Multibisnis, Etika, Tanggung Jawab Sosial Korporat, Keberlanjutan Lingkungan, Dan Strategi, Membangun Organisasi Yang Mampu Melaksanakan Strategi Dengan Baik, Budaya Perusahaan Dan Kepemimpinan : Kunci Pelaksanaan Strategi, Kepemimpinan Stratejik, Perubahan Stratejik Dan Organisasi. Semoga pembahasan dalam setiap bab dalam buku ini mampu membantu pembaca untuk memahami bahkan menguasai mengenai Manajemen Stratejik dan Kepemimpinan

Setiap organisasi membutuhkan pengelola atau manajer, bukan sekedar manajer, tetapi manajer yang baik dan hebat.