Sebanyak 2 item atau buku ditemukan

Inovasi Pembelajaran

Buku ini ditulis sebagai bahan referensi bagi guru untuk mengimplementasikan pembelajaran yang kreatif dan inovatif yang efektif dan efisien untuk menghasilkan lulusan yang kreatif. Materi dalam buku ini mencakup teori belajar, model pembelajaran, metode serta teknik pembelajaran yang inovatif yang dijabarkan secara jelas dan mudah dipahami. Materi dapat digunakan untuk merancang strategi dan memilih metode yang sesuai untuk mengatasi permasalah pembelajaran dalam upaya meningkatkan profesionalitas guru melalui penelitian tindakan kelas. Beberapa contoh pembelajaran yang sesuai untuk implementasi kurikulum 2013 yang menggunakan metode discovery dan project based learning juga dijabarkan dalam buku ini. Buku ini ditujukan bagi guru dan mahasiswa program studi kependidikan sebagai bahan refensi untuk merancang dan melaksanakan pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif dan menarik (PAIKEM)

Buku ini ditulis sebagai bahan referensi bagi guru untuk mengimplementasikan pembelajaran yang kreatif dan inovatif yang efektif dan efisien untuk menghasilkan lulusan yang kreatif.