Sebanyak 1 item atau buku ditemukan

Kamus Istilah Bahasa Lampung

Rumpun bahasa Lampung adalah sekelompok bahasa yang dipertuturkan oleh Ulun Lampung di Provinsi Lampung , selatan Palembang, dan sebelah barat Banten. Kamus ini memuat sejarah singkat dan seluk beluk bahasa Lampung, dari uraian tentang dialek bahasa Lampung, fonem, morfologi, verba, morfonemi, nomina, promina, numeralia, adjektiva, adverbia, hingga kata tugas. Kamus ini juga dilengkapi dengan peribahasa, pepatah, bidal, perumpamaan, ibarat, pameo, ungkapan, paradinei, atau panghadini dan papaccur, yang nantinya akan memudahkan Anda dalam memahami berbagai unsur bahasa Lampung .

ia payyu, ia, yo, yu, you ialah ialah ilir doh, libou ilmu kepandaian, senubalan,
ilmku, ilmeu ilmiah ilmiah imam tutukan, imam, tutugen iman kepegcayaan, iman,
eman, keyakinan amanat imanat, umanat,amanat imbal balos, masso, bengot, ...