Sebanyak 1 item atau buku ditemukan

Manajemen Risiko

Kehadiran Buku Manajemen Risiko ini disusun oleh para akademisi dan praktisi dalam bentuk buku kolaborasi. Sistematika penulisan buku ini diuraikan dalam sepuluh bab yang memuat tentang Konsep Dasar Manajemen Risiko, Prinsip Manajemen Risiko, Kerangka Kerja Manajemen Risiko, Risiko Kredit, Risiko Pasar, Risiko Likuiditas, Risiko Operasional, Risiko SDM, Prinsip Pengukuran Risiko, dan bab terakhir yaitu Penanggulangan Risiko.

Perkembangan teknologi informasi pada era Digitalisasi yang begitu cepat, sehingga mengakibatkan teknologi yang terus tumbuh, terutama dalam bidang bisnis. Oleh karenanya risiko bisnis yang awal merupakan risiko pasar yang disebabkan ...